Peace be upon you

Al-Quran

At Taubah

21

يُبَشِّرُهُمْ

يبشرهم

menggembirakan mereka

رَبُّهُم

ربهم

Tuhan mereka

بِرَحْمَةٍ

برحمة

dengan rahmat

مِّنْهُ

منه

daripadaNya

وَرِضْوَٰنٍ

ورضون

dan keridhaan

وَجَنَّٰتٍ

وجنت

dan surga

لَّهُمْ

لهم

bagi mereka

فِيهَا

فيها

didalamnya

نَعِيمٌ

نعيم

kesenangan

مُّقِيمٌ

مقيم

yang kekal

Tuhan mereka menggembirakan mereka dengan memberikan rahmat dari pada-Nya, keridhaan dan surga, mereka memperoleh didalamnya kesenangan yang kekal,

22

خَٰلِدِينَ

خلدين

mereka kekal

فِيهَآ

فيها

didalamnya

أَبَدًا

أبدا

selama-lamanya

إِنَّ

إن

sesungguhnya

ٱللَّهَ

الله

Allah

عِندَهُۥٓ

عنده

disisiNya

أَجْرٌ

أجر

pahala

عَظِيمٌ

عظيم

yang besar

mereka kekal di dalamnya selama-lamanya. Sesungguhnya di sisi Allah-lah pahala yang besar.

23

يَٰٓأَيُّهَا

يأيها

wahai

ٱلَّذِينَ

الذين

orang-orang yang

ءَامَنُوا۟

ءامنوا

beriman

لَا

لا

jangan

تَتَّخِذُوٓا۟

تتخذوا

kamu mengambil/menjadikan

ءَابَآءَكُمْ

ءاباءكم

bapak-bapakmu

وَإِخْوَٰنَكُمْ

وإخونكم

dan saudara-saudaramu

أَوْلِيَآءَ

أولياء

pemimpin

إِنِ

إن

jika

ٱسْتَحَبُّوا۟

استحبوا

mereka menginginkan/menyukai

ٱلْكُفْرَ

الكفر

kekafiran

عَلَى

على

atas

ٱلْإِيمَٰنِ

الإيمن

keimanan

وَمَن

ومن

dan siapa

يَتَوَلَّهُم

يتولهم

menjadikan mereka pemimpin

مِّنكُمْ

منكم

diantara kalian

فَأُو۟لَٰٓئِكَ

فأولئك

maka mereka itu

هُمُ

هم

mereka

ٱلظَّٰلِمُونَ

الظلمون

orang-orang yang zalim

Hai orang-orang beriman, janganlah kamu jadikan bapa-bapa dan saudara-saudaramu menjadi wali(mu), jika mereka lebih mengutamakan kekafiran atas keimanan dan siapa di antara kamu yang menjadikan mereka wali, maka mereka itulah orang-orang yang zalim.

24

قُلْ

قل

katakanlah

إِن

إن

jika

كَانَ

كان

ada

ءَابَآؤُكُمْ

ءاباؤكم

bapak-bapakmu

وَأَبْنَآؤُكُمْ

وأبناؤكم

dan anak-anakmu

وَإِخْوَٰنُكُمْ

وإخونكم

dan saudara-saudaramu

وَأَزْوَٰجُكُمْ

وأزوجكم

dan isteri-isterimu

وَعَشِيرَتُكُمْ

وعشيرتكم

dan kaum keluargamu

وَأَمْوَٰلٌ

وأمول

dan harta kekayaan

ٱقْتَرَفْتُمُوهَا

اقترفتموها

kalian usahakannya

وَتِجَٰرَةٌ

وتجرة

dan perniagaan

تَخْشَوْنَ

تخشون

kalian takut/khawatir

كَسَادَهَا

كسادها

kerugiannya

وَمَسَٰكِنُ

ومسكن

dan rumah-rumah tempat tinggal

تَرْضَوْنَهَآ

ترضونها

kalian senanginya

أَحَبَّ

أحب

lebih mencintai

إِلَيْكُم

إليكم

kepadamu

مِّنَ

من

dari

ٱللَّهِ

الله

Allah

وَرَسُولِهِۦ

ورسوله

dan RasulNya

وَجِهَادٍ

وجهاد

dan berjihad

فِى

في

pada

سَبِيلِهِۦ

سبيله

jalanNya

فَتَرَبَّصُوا۟

فتربصوا

maka tunggulah

حَتَّىٰ

حتى

sehingga

يَأْتِىَ

يأتي

mendatangkan

ٱللَّهُ

الله

Allah

بِأَمْرِهِۦ

بأمره

keputusanNya

وَٱللَّهُ

والله

dam Allah

لَا

لا

tidak

يَهْدِى

يهدي

memberi petunjuk

ٱلْقَوْمَ

القوم

kaum

ٱلْفَٰسِقِينَ

الفسقين

orang-orang yang fasik

Katakanlah: \"jika bapa-bapa, anak-anak, saudara-saudara, isteri-isteri, kaum keluargamu, harta kekayaan yang kamu usahakan, perniagaan yang kamu khawatiri kerugiannya, dan tempat tinggal yang kamu sukai, adalah lebih kamu cintai dari Allah dan Rasul-Nya dan dari berjihad di jalan-Nya, maka tunggulah sampai Allah mendatangkan keputusan-Nya\". Dan Allah tidak memberi petunjuk kepada orang-orang yang fasik.

25

لَقَدْ

لقد

sesungguhnya

نَصَرَكُمُ

نصركم

telah menolong kalian

ٱللَّهُ

الله

Allah

فِى

في

di

مَوَاطِنَ

مواطن

medan perang

كَثِيرَةٍ

كثيرة

banyak

وَيَوْمَ

ويوم

dan hari

حُنَيْنٍ

حنين

(peperangan) Hunain

إِذْ

إذ

ketika

أَعْجَبَتْكُمْ

أعجبتكم

menakjubkan kalian

كَثْرَتُكُمْ

كثرتكم

banyaknya kalian

فَلَمْ

فلم

maka tidak

تُغْنِ

تغن

mencukupi/memberi manfaat

عَنكُمْ

عنكم

dari kalian

شَيْـًٔا

شيءا

sesuatu/sedikitpun

وَضَاقَتْ

وضاقت

dan terasa sempit

عَلَيْكُمُ

عليكم

atas kalian

ٱلْأَرْضُ

الأرض

bumi

بِمَا

بما

dengan apa

رَحُبَتْ

رحبت

yang luas

ثُمَّ

ثم

kemudian

وَلَّيْتُم

وليتم

kalian berpaling

مُّدْبِرِينَ

مدبرين

orang-orang yang lari ke belakang

Sesungguhnya Allah telah menolong kamu (hai para mukminin) di medan peperangan yang banyak, dan (ingatlah) peperangan Hunain, yaitu diwaktu kamu menjadi congkak karena banyaknya jumlah(mu), maka jumlah yang banyak itu tidak memberi manfaat kepadamu sedikitpun, dan bumi yang luas itu telah terasa sempit olehmu, kemudian kamu lari kebelakang dengan bercerai-berai.

26

ثُمَّ

ثم

kemudian

أَنزَلَ

أنزل

menurunkan

ٱللَّهُ

الله

Allah

سَكِينَتَهُۥ

سكينته

ketenanganNya

عَلَىٰ

على

atas

رَسُولِهِۦ

رسوله

RasulNya

وَعَلَى

وعلى

dan atas

ٱلْمُؤْمِنِينَ

المؤمنين

orang-orang beriman

وَأَنزَلَ

وأنزل

dan Dia menurunkan

جُنُودًا

جنودا

bala tentara

لَّمْ

لم

tidak

تَرَوْهَا

تروها

kamu melihatnya

وَعَذَّبَ

وعذب

dan Dia mengazab

ٱلَّذِينَ

الذين

orang-orang yang

كَفَرُوا۟

كفروا

kafir/ingkar

وَذَٰلِكَ

وذلك

dan demikian itu

جَزَآءُ

جزاء

pembalasan

ٱلْكَٰفِرِينَ

الكفرين

orang-orang kafir

Kemudian Allah menurunkan ketenangan kepada Rasul-Nya dan kepada orang-orang yang beriman, dan Allah menurunkan bala tentara yang kamu tiada melihatnya, dan Allah menimpakan bencana kepada orang-orang yang kafir, dan demikianlah pembalasan kepada orang-orang yang kafir.

27

ثُمَّ

ثم

kemudian

يَتُوبُ

يتوب

menerima taubat

ٱللَّهُ

الله

Allah

مِنۢ

من

dari

بَعْدِ

بعد

sesudah

ذَٰلِكَ

ذلك

demikian/itu

عَلَىٰ

على

atas/dari

مَن

من

orang

يَشَآءُ

يشاء

Dia kehendaki

وَٱللَّهُ

والله

dan Allah

غَفُورٌ

غفور

Maha Pengampun

رَّحِيمٌ

رحيم

Maha Penyayang

Sesudah itu Allah menerima taubat dari orang-orang yang dikehendaki-Nya. Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.

28

يَٰٓأَيُّهَا

يأيها

wahai

ٱلَّذِينَ

الذين

orang-orang yang

ءَامَنُوٓا۟

ءامنوا

beriman

إِنَّمَا

إنما

sesungguhnya hanyalah

ٱلْمُشْرِكُونَ

المشركون

orang-orang musyrik

نَجَسٌ

نجس

najis

فَلَا

فلا

maka janganlah

يَقْرَبُوا۟

يقربوا

mereka mendekati

ٱلْمَسْجِدَ

المسجد

Masjidil

ٱلْحَرَامَ

الحرام

Haram

بَعْدَ

بعد

sesudah

عَامِهِمْ

عامهم

tahun mereka

هَٰذَا

هذا

ini

وَإِنْ

وإن

dan jika

خِفْتُمْ

خفتم

kalian takut/khawatir

عَيْلَةً

عيلة

menjadi miskin

فَسَوْفَ

فسوف

maka nanti

يُغْنِيكُمُ

يغنيكم

memberi kekayaan kepadamu

ٱللَّهُ

الله

Allah

مِن

من

dari

فَضْلِهِۦٓ

فضله

karunianya

إِن

إن

jika

شَآءَ

شاء

Dia menghendaki

إِنَّ

إن

sesungguhnya

ٱللَّهَ

الله

Allah

عَلِيمٌ

عليم

Maha Mengetahui

حَكِيمٌ

حكيم

Maha Bijaksana

Hai orang-orang yang beriman, Sesungguhnya orang-orang yang musyrik itu najis, maka janganlah mereka mendekati Masjidilharam sesudah tahun ini. Dan jika kamu khawatir menjadi miskin, maka Allah nanti akan memberimu kekayaan kepadamu dari karunia-Nya, jika Dia menghendaki. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Bijaksana.

29

قَٰتِلُوا۟

قتلوا

perangilah

ٱلَّذِينَ

الذين

orang-orang yang

لَا

لا

tidak

يُؤْمِنُونَ

يؤمنون

beriman

بِٱللَّهِ

بالله

kepada Allah

وَلَا

ولا

dan tidak

بِٱلْيَوْمِ

باليوم

dengan hari

ٱلْءَاخِرِ

الاءخر

akhirat

وَلَا

ولا

dan tidak

يُحَرِّمُونَ

يحرمون

mereka mengharamkan

مَا

ما

apa

حَرَّمَ

حرم

telah diharamkan

ٱللَّهُ

الله

Allah

وَرَسُولُهُۥ

ورسوله

dan RasulNya

وَلَا

ولا

dan tidak

يَدِينُونَ

يدينون

mereka beragama

دِينَ

دين

agama

ٱلْحَقِّ

الحق

benar/hak

مِنَ

من

dari

ٱلَّذِينَ

الذين

orang-orang yang

أُوتُوا۟

أوتوا

(mereka) diberi

ٱلْكِتَٰبَ

الكتب

Al Kitab

حَتَّىٰ

حتى

sehingga

يُعْطُوا۟

يعطوا

mereka memberi/membayar

ٱلْجِزْيَةَ

الجزية

upeti

عَن

عن

dari

يَدٍ

يد

tangan/dengan patuh

وَهُمْ

وهم

dan mereka

صَٰغِرُونَ

صغرون

orang-orang yang kecil/tunduk

Perangilah orang-orang yang tidak beriman kepada Allah dan tidak (pula) kepada hari kemudian, dan mereka tidak mengharamkan apa yang diharamkan oleh Allah dan Rasul-Nya dan tidak beragama dengan agama yang benar (agama Allah), (yaitu orang-orang) yang diberikan Al-Kitab kepada mereka, sampai mereka membayar jizyah dengan patuh sedang mereka dalam keadaan tunduk.

30

وَقَالَتِ

وقالت

dan berkata

ٱلْيَهُودُ

اليهود

orang-orang Yahudi

عُزَيْرٌ

عزير

Uzair

ٱبْنُ

ابن

putera

ٱللَّهِ

الله

Allah

وَقَالَتِ

وقالت

dan berkata

ٱلنَّصَٰرَى

النصرى

orang-orang Nasrani

ٱلْمَسِيحُ

المسيح

Al Masih

ٱبْنُ

ابن

putera

ٱللَّهِ

الله

Allah

ذَٰلِكَ

ذلك

demikian itu

قَوْلُهُم

قولهم

ucapan mereka

بِأَفْوَٰهِهِمْ

بأفوههم

dengan mulut mereka

يُضَٰهِـُٔونَ

يضهئون

mereka meniru

قَوْلَ

قول

perkataan

ٱلَّذِينَ

الذين

orang-orang yang

كَفَرُوا۟

كفروا

kafir/ingkar

مِن

من

dari

قَبْلُ

قبل

sebelum

قَٰتَلَهُمُ

قتلهم

membunuh/membinasakan mereka

ٱللَّهُ

الله

Allah

أَنَّىٰ

أنى

bagaimana

يُؤْفَكُونَ

يؤفكون

mereka dipalingkan

Orang-orang Yahudi berkata: \"Uzair itu putera Allah\" dan orang-orang Nasrani berkata: \"Al Masih itu putera Allah\". Demikianlah itu ucapan mereka dengan mulut mereka, mereka meniru perkataan orang-orang kafir yang terdahulu. Dilaknati Allah mereka, bagaimana mereka sampai berpaling?